LPPM IPB University Terima Kunjungan Direktur Pendidikan Unair
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) IPB University menerima kunjungan dari rombongan Universitas Airlangga (Unair) Surabaya, (5/10). Kunjungan ini dalam rangka studi banding pelaksanaan Kampus Merdeka, Merdeka Belajar (MBKM), terutama terkait Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN T) IPB University. Pejabat Unair yang berkunjung adalah …
Beri Solusi UMKM, LPPM IPB University Dampingi Perluasan Jejaring Bisnis
Wakil Kepala Lembaga Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (LPPM) Bidang Pengabdian Masyarakat IPB University, Dr Sofyan Sjaf turun lapang menggali informasi dan potensi Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Desa Lingkar Kampus IPB University. Ia didampingi Dr Tjahja Muhandri, Dr Soni Trison dan Dr …
Dr Sofyan Sjaf: Segerakan Inovasi dalam Mendobrak Moratorium Daerah Otonomi Baru (DOB) Bogor Barat
Sosiolog Pedesaan IPB University Dr Sofyan Sjaf hadiri acara Forum Silaturahmi Masyarakat Bogor Barat terkait Daerah Otonomi Baru (DOB) Kabupaten Bogor Barat, di Aula Pasar Tradisional Leuwisadeng, (2/10). “Kalau kita ingin pasar ini tidak mangkrak, maka kita dirikan inovasi. Sama halnya dengan Bogor Barat, kalau …
PPLH IPB University Bahas Pengelolaan Limbah B3 dan Limbah Non B3
Pusat Penelitian Lingkungan Hidup (PPLH), Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) IPB University adakan webinar series #5 yang mengangkat tema “Pengelolaan Limbah B3 dan Limbah Non B3”, beberapa waktu lalu. Webinar ini menghadirkan Ir Achmad Gunawan Widjaksono, MAS, Direktur Verifikasi Pengelolaan Limbah B3 dan …
CTSS IPB University Bahas Sains dan Budaya untuk Masa Depan Peradaban Indonesia
Center for Transdisciplinary and Sustainability Sciences (CTSS) IPB University kembali menyelenggarakan Afternoon Discussion on Redesigning the Future (ADReF), 29/9. Diskusi ADReF kali ini membahas tentang sains dan budaya untuk masa depan peradaban Indonesia. Prof Husin Alatas, Sekretaris Eksekutif CTSS IPB University mengatakan, diskusi kali ini …
SEMINAR & LOKAKARYA NASIONAL LPPM IPB TAHUN 2021 “Pengabdian Masyarakat Berbasis Agromaritim 4.0 untuk Pembangunan Berkelanjutan”
SEMINAR DAN LOKAKARYA NASIONAL LPPM IPB 2021 “Pengabdian Masyarakat Berbasis Agromaritim 4.0 untuk Pembangunan Berkelanjutan” Call For Paper (Sub tema bidang Pengabdian Masyarakat): 1. Smart Farming dan Manajemen Lingkungan 2. Inovasi Penanggulangan Dampak Pandemi Covid-19 3. Inovasi Produktivitas dan Substitusi Impor 4. Biomaterial Berkelanjutan 5. …
IPB University dan BRIN Launching OxIL, Teknologi Oxygen Concentrator
IPB University bersama Balai Pengembangan Instrumentasi, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BPI-BRIN) berhasil menciptakan oxygen concentrator dengan molecular sieve produk lokal. Produk ini diberi nama OxIL. Inovasi ini merupakan solusi dari krisis kelangkaan oksigen yang terjadi selama pandemi COVID-19. Dr Anto Tri Sugiarto salah satu …
PKSPL IPB University Gelar Diskusi Kontribusi Budidaya Udang Terhadap Pertumbuhan Ekonomi
Menurut Kepala Pusat Kajian Sumberdaya Pesisir dan Lautan (PKSPL), Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) IPB University, Dr Yonvitner, budidaya udang memberikan kontribusi terhadap pertumbuhan ekonomi. Menurutnya, budidaya yang dilakukan di sepanjang pantai Indonesia ini banyak terjadi salah urus. Kondisi ini mengancam kelestarian pesisir. …