Rancang Sentra Pemberdayaan Pemuda Desa, Dr Sofyan Sjaf Kerjasamakan Data Desa Presisi Dengan Kemenpora RI
Kehadiran Data Desa Presisi (DDP) di Desa Pantai Bakti, Kecamatan Muara Gembong Kabupaten Bekasi membawa banyak manfaat besar. Khususnya dalam menyukseskan program Sustainable Development Goals (SDGs) Desa yang digagas Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi (Kemendes PDTT) RI. Selain program tersebut, kini dilakukan implementasi …
PPLH IPB University Luncurkan Kalender Digital Peringatan Hari Lingkungan Hidup
Untuk menjawab tantangan perkembangan dunia digital yang semakin pesat dan sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat, Pusat Penelitian Lingkungan Hidup (PPLH) IPB University meluncurkan Kalender Digital Peringatan Hari Lingkungan Hidup, (1/9). Kalender tersebut berisi daftar peringatan hari lingkungan hidup yang dirangkum dari berbagai sumber. Seperti Kementerian …
IPB University dan PT Esri Indonesia Jalin Kerjasama Bangun Desa Berkelanjutan dengan Teknologi Geospasial
Pembangunan desa berkelanjutan merupakan salah satu isu penting yang sedang digagas oleh pemerintah dan berbagai pihak. Salah satu teknologi yang bisa dimanfaatkan di dalam pembangunan desa adalah teknologi spasial. Kedua tema utama tersebut disampaikan pada webinar yang diselenggarakan oleh IPB Univeristy bekerja sama dengan PT …
[WEBINAR] Global HR Competencies: Academic Review & Practitioner Perspective – P2SDM
[button text=”Daftar Sekarang!” url=”https://ipb.link/global-hr-competencies” size=”large” type=”colored” text_color=”#fff” mouseover_text_color=”#000″ bg_color=”#14b3e4″ bg_transparent=”0″ mouseover_bg_color=”” mouseover_bg_transparent=”1″ border_color=”” border_color_transparent=”1″ mouseover_border_color=”#000″ mouseover_border_color_transparent=”0″ sc_id=”sc1090434671826″] …
[PENGUMUMAN] PELATIHAN AUDIT NON AKADEMIK *Angkatan ke-11 SATUAN PENGAWAS INTERNAL (SPI) – P2SDM
[button text=”Daftar Sekarang!” url=”https://ipb.link/auditnonakademik” size=”large” type=”colored” text_color=”#fff” mouseover_text_color=”#000″ bg_color=”#14b3e4″ bg_transparent=”0″ mouseover_bg_color=”” mouseover_bg_transparent=”1″ border_color=”” border_color_transparent=”1″ mouseover_border_color=”#000″ mouseover_border_color_transparent=”0″ sc_id=”sc407905815652″] …
Kepala HSC IPB University Hadir dalam Virtual Halal Mobility 2021 di UPM Malaysia
Kehalalan produk merupakan isu yang sensitif di Indonesia yang merupakan negara dengan populasi muslim terbesar di dunia dengan persentase lebih dari 87 persen penduduk. Isu ini dapat menyebabkan penurunan penjualan produk dari suatu perusahaan secara drastis. Dalam konteks negara, isu produk haram dapat mengganggu perekonomian …
Rektor IPB University: Sekolah Peternakan Rakyat (SPR) Bisa Jadi Learning Center Peternakan Indonesia
Rektor IPB University, Prof Arif Satria hadir dalam webinar bedah buku “DNA-Desa” United 30 Tahun Berkarya dari IPB untuk NKRI (24/8). Buku ini menceritakan tentang Sekolah Peternakan Rakyat (SPR) yang dikembangkan Prof Muladno, Guru Besar IPB University dari Fakultas Peternakan (Fapet). “Buku yang ditulis oleh …
LPPM IPB University lakukan Penanandatanganan Kontrak Dosen Mengabdi DPL KKNT Tahun 2021
Penandatangan kontrak kegiatan Dosen Mengabdi DPL KKN-Tematik IPB (DM-DPL KKNT) Tahun 2021 dilaksanakan pada hari Rabu (25/08) melalui online. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala LPPM IPB University, Dr. Ir. Ernan Rustiadi, M.Agr; Wakil LPPM IPB Kepala University bidang Pengabdian kepada Masyarakat, Dr. Sofyan Sjaf, S.Pt, …