Refleksi Agribisnis

Refleksi Agribisnis

Refleksi Agribisnis
Penerbitan buku ini merupakan kelanjutan tradisi di lingkungan IPB beberapa tahun belakangan ini untuk menerbitkan buku dalam rangka purna bakti guru besar. IPB Press bangga sekaligus berterima kasih dapat menjadi bagian dari tradisi tersebut. Buku ini diterbitkan dalam rangka purna bakti profesor Bungaran Saragih sebagai guru tetap di Departemen Agribisnis.
Buku ini ditulis format yang semi-populer dan ditulis oleh contributor dari berbagai bidang dan kalangan yang langsung terkait dengan system dan usaha agribisnis. Dengan begitu buku ini dapat menjadi bacaan dan literatur serta acuan untuk berbagai kalangan umum, baik itu dosen dan mahasiswa di perguruan tinggi aparat pemerintah baik pusat maupun daerah, para pelaku usaha dan bisnis, bahkan bagi para petani dan khalayak umum lainnya.
Penulis : Bungaran Saragih
ISBN : 978-979-493- 245-2
Penerbit : IPB PRESS
Harga : Rp 50.000,-