PKSPL IPB University dan Ditjen Hubla Gelar Diklat Ahli Kepelabuhanan
Pusat Kajian Sumberdaya Pesisir dan Lautan (PKSPL) Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) IPB University bersama dengan Direktorat Jenderal Perhubungan Laut (Ditjen Hubla) Kementerian Perhubungan RI terus konsisten dalam upaya peningkatan Sumberdaya Manusia (SDM) di bidang kepelabuhanan. Untuk itu, keduanya menggelar Pendidikan dan Pelatihan …
LPPM IPB University Jajaki Kerjasama KKN-T Lintas Perguruan Tinggi
Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) IPB University menyambangi Kota Palembang, Sumatera Selatan. Kunjungan dilakukan ke Universitas Sriwijaya dan Badan Perencanaan Pembangunan Daerah, Penelitian dan Pengembangan (Bappeda Litbang) Kota Palembang dalam rangka monitoring dan penjajakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata-Tematik (KKN-T) IPB University. Kunjungan ini …
LPPM IPB University Menekankan Pentingnya Data Presisi untuk Mengatasi Problematika Kemiskinan
“Kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini perlu dikemas secara presisi dan akurat. Kita berangkat dari satu pendekatan luar biasa yakni melalui data. Sehingga ketika melaksanakan pengabdian tidak perlu bingung dengan apa yang harus dilakukan di lapangan,” tegas Dr Sofyan Sjaf dalam pertemuan kedua Community Service Center …
[PENGUMUMAN] Undangan Sosialisasi Kontrak dan Laporan Penelitian Kemenristek/BRIN Tahun Anggaran 2021
Nomor : 1631/IT3.L1/PN/2021 tanggal 3 Maret 2021 Lampiran : 1 Berkas Hal : Undangan Sosialisasi Kontrak dan Laporan Penelitian Kemenristek/BRIN Tahun Anggaran 2021 Yth. Para Peneliti Institut Pertanian Bogor Bogor …
LPPM IPB University Bersama Bupati Cianjur Sosialisasikan Data Desa Presisi
“Riset menuju Data Desa Presisi (DDP) ini sudah kami lakukan selama kurang lebih delapan tahun untuk diterapkan di desa-desa. Jika pembangunan berangkat dari data yang salah maka perencanaan dan monitoring juga salah. Perguruan tinggi melatih pemuda desa dan sekaligus mendampingi (dalam pengambilan DDP). Apalagi kemajuan …
CTSS IPB University Hadirkan Pakar Konservasi Alam Bahas Ekosofi
Center for Transdisciplinary and Sustainability Science, Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (CTSS LPPM) IPB University kembali menggelar seri diskusi transdisiplin, 2/3. Seri diskusi kali ini menghadirkan Prof Hadi Alikodra, pakar konservasi alam IPB University. Kepala CTSS IPB University, Prof Damayanti Buchori menjelaskan serial diskusi transdisiplin …
Jalankan #IPBMengabdi, LPPM IPB University Bangun Community Service Center
Dalam rangka implementasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) IPB University membentuk Community Service Center (CSC) untuk melaksanakan kegiatan penelitian dan pengabdian kepada masyarakat dalam tagar #IPBMengabdi. Community Service Center dibentuk dalam acara bertajuk “Satu Kanal Menuju Pengabdian #IPBMengabdi” …
Dekan Fakultas Teknik Universitas Halu Oleo Apresiasi Data Desa Presisi IPB University
“Kita antusias dengan Data Desa Presisi (DDP) yang sangat penting dalam reformasi Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Dengan adanya penjelasan Dr Sofyan Sjaf selaku penggagas DDP, maka semakin jelas dan clear dengan program Data Desa Presisi tersebut. Program yang dipastikan banyak manfaatnya ini bisa diterapkan …